Berita
DHARMASRAYA - Wakil Bupati Dharmasraya, DP Datuk Labuan, didampingi Inspektur Kabupaten Dharmasraya, Kandam, mengikuti Rapat Koordinasi Pengawasan Intern (Rakorwasin) Keuangan dan Pembangunan Tahun 2021, di Auditorium Gubernur Sumatera Barat, Kamis (3/6/21).Rakorwasin yang diselenggarakan oleh Perwakilan BPKP (Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan) Provinsi Sumatera Barat bersama Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) Pemerintah Daerah se-Provinsi Sumatera Barat, itu dihadiri oleh Kepala
Continue ReadingDHARMASRAYA - Pencanangan Pembentukan Nagari/Desa/ Kelurahan dan Kecamatan Statistik Se Sumatera Barat.Kabupaten Dharmasraya patut berbangga karena merupakan Kabupaten yang melahirkan nagari statistik pertama di Indonesia.Nagari Sungai Duo adalah nagari yang menjadi pilot project dalam pencanangan nagari statistik yang diakui secara nasional karena memiliki perangkat keterbukaan informasi publik yang sudah dilaksanakan dan diresmikan sejak tahun 2019 sebagai cikal bakal lahirnya nagari statistik
Continue ReadingDHARMASRAYA - Bupati Dharmasraya, Sutan Riska Tuanku Kerajaan, mengikuti secara virtual Focus Group Discussion bersama Menteri Sosial RI, Tri Rismaharini, Senin (3/5/21). FGD ini membahas perihal Pemutakhiran Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) sebagai dasar penyaluran bantuan sosial yang tepat sasaran.
Continue ReadingDHARMASRAYA - Bupati Dharmasraya, Sutan Riska Tuanku Kerajaan, menerima piagam penghargaan dari Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Sumbar, H. Hendri, M.Pd. Penghargaan ini merupakan wujud apresiasi Kakanwil Kemenag Sumbar kepada Bupati Sutan Riska, yang sudah bersedia memberikan biaya Pendidikan Profesi Guru (PPG) bagi guru Pendidikan Agama Islam (PAI), sebagai wujud pembinaan pendidikan agama Islam di Kabupaten Dharmasraya, yang dianggarkan melalui APBD.Penghargaan ini diserahkan melalui K
Continue ReadingJakarta - Bupati Dharmasraya, Sumatera Barat Sutan Riska Tuanku Kerajaan terpilih menjadi Ketua Umum Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia (APKASI) periode 2021-2026.Bupati Sutan Riska terpilih secara aklamasi dalam Musyawarah Nasional ke V APKASI di Hotel Indonesia Kempinski, Jakarta, Jumat (26/3).Bupati Sutan Riska Tuanku Kerajaan mengganti posisi Ketua Umum sebelumnya, yakni Bupati Banyuwangi, Azwar Anas. Dalam kepengurusan APKASI yang baru, Azwar Anas menjabat sebagai Ketua Dewan
Continue Reading