Berita
Dharmasraya - Impian Bupati Dharmasraya, Sutan Riska Tuanku Kerajaan untuk memastikan bahwa gedung baru RSUD Sungai Dareh benar benar bisa dioperasionalkan pada 1 Januari 2020 mendatang tampaknya sudah diambang pintu. Selain terus berproses, orang nomor wahid di Ranah Cati Nan Tigo itu ingin memastikan bangunannya berkualitas dan selesai tepat waktu.Itulah sebabnya, bupati berputra dua itu boleh dipastikan akan turun kelapangan setiap ada progres pembangunan di komplek yang berdekatan dengan rum
Continue ReadingDharmasraya - Kabupaten Dharmasraya menjadi tuan rumah lomba renang antar perkumpulan se Sumatera. Setidaknya, ada 456 atlet dari berbagai klub se Sumatera yang turut berpartisipasi dalam kompetisi Hudaibiyah Yunior Sprint, yang diselenggarakan di Kolam Renang Lawai, pada 12-13 Oktober tersebut, untuk berebut medali dan piala bupati Dharmasraya.Wakil Bupati Dharmasraya, H. Amrizal Dt Rajo Medan, yang berkesempatan hadir dalam acara pembukaan Hudaibiyah Yunior Sprint, Sabtu (13/10), memberikan ap
Continue ReadingBunda PAUD Kabupaten Dharmasraya, Ny. Dewi Sutan Riska, menghadiri acara peragaan Manasik Haji, yang digelar di arena Sport Centre Dharmasraya, Kamis (10/10). Kegiatan yang diselenggarakan oleh IGTK Kabupaten Dharmasraya itu diikuti oleh ribuan anak yang berasal dari berbagai lembaga PAUD se Dharmasraya.Selain Bunda PAUD, tampak pula hadir pada kesempatan itu Sekretaris Daerah Kabupaten Dharmasraya, Adlisman, Sekretaris Dinas Pendidikan, Reno Lazuardi, Camat, Wali Nagari, serta para Ketua IGTK,
Continue ReadingDinilai berhasil dan sukses sekaligus terbukti mendongkrak perekonomian masyarakatnya dalam bidang perkebunan sawit, dua Kabupaten di Sumatera Barat, yaitu Kabupaten Solok Selatan dan Pesisir Selatan menimba ilmu perkebunan kelapa sawit ke Dharmasraya pada 10/10/19.Darisman, Kepala Dinas Pertanian Dharmasraya Program reflanting atau peremajaan kelapa sawit di Kabupaten Dharmasraya memasuki babak baru, paska civing melakukan tumbangpohon dan pembersiahan lahan kelompok tani yang menerima bantuan
Continue ReadingDharmasraya---Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Dharmasraya, Darisman, S.Si., MM termasuk dalam deretan pimpinan OPD yang jeli dan cepat tanggap. Paling tidak, hal itu diperlihatkan melalui kebijakannya untuk mendorong pengembangan tanaman nenas dan salak di Nagari Kurnia Selatan, Kecamatan Sungai Rumbai. Pengembangan tanaman nenas dan salak ini punya prospek bagus, lantaran tidak beberapa lama lagi, Kabupaten Dharmasraya bakal menjadi destinasi wisata baru di Sumbar.Dalam analisa Darisman, keber
Continue Reading